Media Penyimpanan merupakan alat penyimpan data yang berfungsi sebagai alat atau media untuk menyimpan data dan program, dimana data atau program yang akan disimpan tersebut bisa dibaca dan dibuka untuk diproses kembali di komputer.
Media Penyimpanan tersebut mempunyai 3 kategori media penyimpanan data dalam komputer yaitu sebagai berikut :
- Media Penyimpanan Magnetik (Magnetic Storage Media)
- Media Penyimpanan Optical (Optical Disk)
- Media Penyimpanan Awan (Cloud Storage)
Spoiler for Media Penyimpanan - Organisasi dan Arsitektur Komputer
No comments:
Post a Comment